Thursday 2 February 2017

( SPO ) KOMUNIKASI VIA TELEPHONE DI RUMAH SAKIT


STANDAR OPERATIONAL PROSEDURE ( SPO )
KOMUNIKASI VIA TELEPHONE


Pengertian
Teknik bertelepone yang baik mencerminkan sikap pelayanan yang siap dan profesional, teknik berbahasa yang baik juga sangat mendukung pelayanan yang diharapkan terbaik oleh customer 


Tujuan

Tujuan Umum: Meningkatkan mutu Pelayanan Rumah Sakit terhadap pelanggan
Tujuan Khusus: seluruh personil RS..................... mampu berkonunikasi dengan baik dan benar



Kebijakan 
Surat  keputusan  Direktur RS …………… tentang alur pelaksanaan  koordinasi dan informasi di RS ……………………….


Prosedur
Disetiap kegiatan menerima telephone atau bertelephone selalu siapkan alat Tulis
Menerima Telephon Eksternal:
1.      Petugas mengankat gagang telephon
2.      Petugas memberi salam, menyebut nama, menyebut Rumah Sakit …………, Ruang / Unit, dan ada yang bias dibantu?
3.      Petugas merespon pembicaraan sesuai dengan keperluan
4.      Petugas menutup pembicaraan dengan terima kasih telah menghubungi rumah sakit..................
5.      Gagang telephon diletakan di tempatnya
  6. Petugas mencatat pada buku ekspedisi telephone

Menerima Telephon Internal:
1.         Petugas mengankat gagang telephon
2.      Petugas member salam, menyebut nama, menyebut Ruang / Unit,dan ada yang bias dibantu?
3.      Petugas merespon pembicaraan sesuai dengan keperluan
4.      Petugas menutup pembicaraan dengan terima kasih telah menghubungi
5.      Gagang telephon diletakan di tempatnya
  6.  Petugas mencatat pada bulu ekspedisi telephon

Menelephon keluar :
1.      Petugas mengankat gagang telephon
2.      Petugas menekan dial telephon ke nomor yang dituju
3.      Petugas menyampaikan salam, menyebutkan nama & unit
4.      Metugas mengadakan pembicaraan secukupnya sesuai tujuan menelphon
5.      Petugas mengakhiri pembicaraan dengan mengucapkan salam
  6.  Gagang telephon diletakan pada tempatnya

Unit Terkait :
Seluruh Personil RS.....................
 
 

No comments:

Post a Comment